NAMA :
Muhammad Fuad Ikhsan
KELAS :
3IA25
NPM : 54412957
1.
Pengertian Game Slender Man The
Arrival
Pada kesempatan kali ini saya mbuat
artikel yang membahas tentang game bergenre horror yang berbasis desktop atau
game PC. Disini saya membahas game ini dikarenakan bagi saya game ini menarik,
bagus, dan juga menantang seberapa beraninya kita untuk memainkannya. Saya
sudah memainkan game ini sampai tempat yang kedua, oleh karena itu saya mencoba
membahas game ini.
The Slender Man ( juga dikenal sebagai
Slender Man atau Slenderman ) adalah karakter fiksi yang berasal sebagai
Internet Meme yang muncul pertama kali di sesuatu forum yang mengerikan oleh
pengguna dengan nama Victor Surge pada tahun 2009 . Karakter fiksi ini
digambarkan sebagai menyerupai pria tipis tinggi dengan wajah kosong,mempunyai
tentakel dan mengenakan Baju hitam dengan dasi merah . The Slender Man umumnya
dikatakan suka menculik atau melukai orang , terutama anak-anak. Setelah
lengannya yang terentang , korbannya dimasukkan ke dalam sesuatu dari keadaan
terhipnotis , di mana mereka tak berdaya untuk menghentikan diri dari berjalan
ke mereka . The Slender Man tidak terikat pada cerita tertentu , tetapi muncul
dalam banyak karya fiksi yang berbeda , sebagian besar tersusun secara online.
Pada tahun 2012, Slender Man diadaptasi menjadi sebuah video game berjudul
Slender : The Eight Pages , Pada Agustus 2012 , permainan telah didownload
lebih dari 2 juta kali. Beberapa varian populer permainan serupa , termasuk
Slenderman's Shadow dan Slender Man untuk iOS , yang menjadi kedua aplikasi
unduhan paling populer . Sekuel Slender : The Eight Pages , Slender : The
Arrival , dirilis pada tahun 2013
Beberapa film independen tentang Slender Man telah dirilis atau sedang
dalam pengembangan , termasuk Entity dan The Slender Man , dirilis secara
online dengan Gratis setelah harga sebelumnya,yaitu $ 10.000. Pada 2013 ,
diumumkan bahwa Marble Hornets akan menjadi film teater .
The Slender Man diciptakan dalam
sesuatu forum yang mengerikan pada tanggal 8 Juni 2009, dengan tujuan mengedit
foto yang mengandung entitas supernatural . Pada tanggal 10 Juni , sebuah
poster forum dengan nama pengguna " Victor Surge " menyumbangkan dua
gambar hitam dan putih dari kelompok anak-anak. Entri sebelumnya terdiri hanya dari
foto , namun Surge ia lengkapi dengan pengajuan dengan potongan-potongan teks
dari saksi , menggambarkan penculikan dari kelompok anak-anak , dan memberikan
karakter nama , " The Slender Man ".Tidak banyak yang diketahui ,
karena tidak ada informasi spesifik telah ditemukan tentang asal usul , tetapi
obyektif dan habitat nya dibuat sangat jelas . Dia memiliki kebutuhan untuk
menculik anak-anak. Dia tampaknya lebih memilih jalan-jalan berkabut dan daerah
berhutan sebagai cara untuk menyembunyikan diri supaya tidak terlihat .
1.
Cara Bermain Game Slender Man The Arrival
Slender adalah sebuah game horror
dengan gameplay yang sangat sederhana. Anda “HANYA” diminta untuk mengumpulkan
8 buah kertas yang tersebar secara acak di sebuah hutan misterius.
Kertas seperti inilah yang Anda cari
sepanjang permainan. Anda hanya akan dibekali sebuah senter, dengan baterai
terbatas, untuk mencarinya.
Ada beberapa landmark yang dapat
dijadikan sebagai acuan untuk menjalankan misi “sederhana” ini.
Setiap kali noise / static seperti
ini muncul di layar Anda, bersama dengan sound effects yang menakutkan, Anda
hanya punya 3 opsi reaksi: Lari, Lari, dan LARI!
Games ini menggunkan keyboard dan
mouse untuk menggerakan dan menjalankan games ini. tombol a, w,s, d pada
keyboard berfungsi untuk berjalan atau pindah. Tombol e dan t berfungsi untuk
zoom in / out dan tombol shift untuk lari. Klik kanan pada mouse berfungsi
sebagai menyalakan dan mematikan senter lalu sebaliknya klik kiri untuk
berputar. Didalam game ini ada 10 kemungkinan lokasi 8 kertas ditemukan. Makin banyak kertas yang udah dikoleksi
frekuensi slenderman muncul makin tinggi.
1.
Alur Cerita Game Slender Man The Arrival
Awal mula permainan
ini Anda akan berperan sebagai orang yang baru turun dari mobil disore.
Kemudian anda berjalan kerumah. Disitu anda mencari senter untuk memudah kan
anda mencari 8 buah kertas dan 2 buah kunci untuk membuka pintu yang terkunci.
1.
Grafis Dan Suara Game Slender Man The Arrival
Keindahan visual yang ditampilkan
oleh S:TA sangat jauh lebih baik daripada pendahulunya. Untuk para pengguna PC
high-end, player dapat menaikkan setting grafis hingga full dan mendapatkan
pengalaman visual yang mantap. Detail pepohonan, rumput, pegunungan, batu, dan
bangunan dikerjakan dengan rapi untuk meyakinkan player bahwa pengalaman yang
ada cukup nyata untuk dijalani.
Pada sisi sound, baik suara latar
maupun suara glitch yang akan didengar player menurut saya tetap sama
berkualitasnya dengan game sebelumnya. Dan jangan mengharapkan suara vokal
dialog, karena tidak ada karakter yang akan diajak berdialog di game ini.
2.
Kesimpulan Artikel Ini
Slender Man The Arrival adalah game
yang menarik. Game ini menghadirkan atmosfer menyeramkan. Game ini adalah game
yang sederhana Tidak ada yang kompleks sama sekali di Slender ini. Anda hanya
diminta untuk mengumpulkan delapan buah kertas “peringatan” dengan ciri khas
Slenderman di dalamnya di dalam sebuah daerah tanpa penerangan sama sekali.
Anda akan menemui beberapa landmark utama yang dapat dijadikan sebagai acuan
clue, namun posisi kertasnya sendiri muncul dalam urutan yang random. Bagian
terburuknya? Anda hanya akan dibekali sebuah senter dengan baterai terbatas
untuk menyelesaikan misi yang satu ini.
3.
Spesifikasi Game Slender Man The Arrival
System Requirements Minimum
·
CPU:
Dual core CPU @ 2GHz (Pentium D or better)
·
RAM:
1GB RAM
·
VGA:
NVIDIA 6800, 7600, 7800, 8xxx or better, ATI 1950 or better
·
DX:
DirectX 9.0c
·
OS:
Windows XP, Windows Vista or Windows 7
·
HDD:
2GB of free hard disk space (after install)
·
Sound:
100% DirectX 9.0c compatible Audio Device
·
Keyboard
and mouse
Recommended
·
OS:
Windows 7 / 8 – 64 bits
·
Processor:
Intel Core i5-2300 or AMD Phenom II X4 940 or better
·
Memory:
8 GB RAM
·
Graphics:
NVIDIA GeForce GTX 550 or AMD Radeon HD 7750 with 1 GB VRAM or better
·
DirectX:
Version 11
·
Hard
Drive: 10 GB available space
·
Sound
Card: DirectX Compatible
4.
Sumber